Sarana Hidayah Online » Ilmu
Deskripsi: Motivasi dan Panduan Menuntut llmu- Disertai Kisah Mencengangkan Para Ulama Dalam Belajar Dan Mengajar Ibnul Qayyim menuturkan, "Kegemaran dan keasyikan penikmat ilmu itu lebih besar dan melebihi dari kecintaan kepada apa saja, Dan banyak dari mereka yang perhatiannya kepada ilmu tidak teralihkan oleh paras wanita yang paling cantik sekalipun." Para ulama dahulu saling berlomba untuk memiliki beragam kitab, dan saling adu cepat untuk mendapatkan dan menyalinnya, kemudian dengan tekun membaca dan membacakannya,(sebagarmana yang akan anda lihat di dalam risalah ini), di masa itulah gerakan penyusunan dan penyalinan kitab, bahkan segala bentuk pelayanan terhadap buku menjadi giat. Lihat hal :8 Perhatikanlah kisah Ibn at-Tabban, bagaimana gigih dan sabarnya dalam membaca dan menuntut ilmu. al-Qadhi lyadh berkata, "la banyak membaca buku. Pernah dikabarkan bahwa ia membaca kitab al- Mudawwanah seribu kali." Lihat hal 114 Pada biografi Abbas bin al-Walid al-Farisi (w. 218 . H), Abul Arab at-Tamimi menuturkan bahwa di akhir sebagian buku-buku Abbas bin al-Walid ditemukan keterangan: "Aku telah mempelajarinya seribu kali." Lihat hal :114 Lantas bagaimanakah karakter, sifat serta etika yang menghiasai para ulama dan para penuntut ilmu di zaman dahulu? Hingga mereka berada dalam puncaknya semangat belajar dan membaca? Silahkan para pembaca menelaahnya dalam buku ini... Produk terkait klik disini |
Keranjang Belanja Anda masih kosong. Silakan pilih dan dapatkan Buku-buku Agama Islam yang menarik untuk dimiliki!
Saat ini terdapat 2007 judul buku. Ada 0 buku baru agama Islam dalam 7 hari terakhir. Bila Anda masih ragu untuk mulai berbelanja klik di sini untuk mempelajari Tata Cara Belanja! |